7 Golongan Manusia Yang Didoakan Malaikat

7 Golongan Manusia Yang Didoakan Malaikat

Kita sering kali didoakan oleh saudara, teman bahkan rekan kerja kita, dan doa itu beragam macam dalam bentuk ucapan. Bagai mana Jika Malaikat yang selalu berdoa untuk kita? dan apa saja ciri-ciri orang yang selalu diDoakan oleh Malaikat...


Kita sebagai mahluk ciptaanNya sudah tentu mengharapkan kebaikan di dunia maupun di akhirat. Terkadang hal yang gampang dan sulit untuk kita lakukan, dan hal yang sulit itu kita usahakan untuk menjadi gampang. Tahukah kita, sesungguhnya para Malaikatpun ikut mendoakan kita.

Dalam Alquran yang tertera pada surat Al Anbiyaa ayat 26-28, 
Allah berfirman ''malaikat merupakan hamba yang amat dimuliakan oleh Allah SWT, di mana para malaikat tidak akan pernah mengerjakan yang dilarang oleh Allah.'' Agar didoakan malaikat, seseorang berarti harus menjadi orang yang diridhai oleh Allah SWT itu sendiri.

Adapun orang-orang yang didoakan malaikat diantaranya:
1. Orang yang tertidur dalam keadaan setelah berwudhu atau bersuci. 2. Orang yang menunggu waktu shalat sembari duduk. 
3. Orang yang memilih shaf terdepan saat shalat berjamaah. 
4. Orang yang berucap amin usai membaca Al Fatihah saat shalat. 
5. Orang yang melaksanakan shalat shubuh dan ashar berjamaah di masjid
6. Orang yang menjenguk orang sakit.
7. Orang yang mengajarkan, menebarkan kebaikan pada orang lain.

Sumber: Dream.co.id
Share on Google Plus

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

0 komentar:

Posting Komentar